Fungsi
USB Debugging sebenarnya adalah opsi yang digunakan untuk kepentingan
pengembangan android yaitu agar kita dapat mengakses file system android.
USB Debugging biasa diaktifkan ketika:
1.
Kita ingin menginstal
Android SDK (Software Development Kit) untuk kepentingan root dan
lain-lain.
2.
Melakukan copy data dari
PC ke Android dan sebaliknya
3.
Proses install aplikasi
terutama yang kita tidak dapat dari Play Store, tanpa muncul
peringatan.
4.
Untuk melakukan read log
data